Dengan mengimplementasikan tata kelola yang baik di setiap aktivitas usaha, diharapkan dapat mendorong keberhasilan pencapaian rencana bisnis, meningkatkan nilai kompetitif Perusahaan serta pencapaian visi dan misi Perusahaan. Oleh karena itu, Perusahaan senantiasa menerapkan tata kelola yang baik sekaligus mensosialisasikan seluruh prinsipnya pada setiap insan Perusahaan.
Perusahaan selalu berupaya secara konsisten menerapkan prinsip-prinsip dasar GCG di setiap lini bisnis. Implementasi prinsip-prinsip GCG diperlukan untuk memastikan bahwa kegiatan usaha senantiasa berpedoman pada peraturan perundang-undangan yang berlaku, etika bisnis, dan praktik terbaik. Adapun prinsip-prinsip GCG yang diterapkan oleh Perusahaan tercermin dalam aspek-aspek berikut :